Rabu, 01 April 2009

TUNJANGAN SERTIFIKASI GURU SEGERA DI BAYARKAN. BENARKAH??? ATO HANYA BUALAN SEMATA? WALLAHU A`LAM

Karanganyar,31/3(Pinmas)--

Tunjangan sertifikasi guru agama segera dibayarkan, Menteri Agama Maftuh Basuni telah memerintahkan Kepala Kanwil Departemen Agama di daerah-daerah untuk membayarkan.

Menteri Pendidikan Nasional (Mendiknas) Bambang Sudibyo mengatakan hal itu dalam dialog publik pendidikan yang berlangsung di Pendapa Rumah Dinas Bupati Karanganyar, Selasa (31/3).

Beberapa guru agama yang hadir dalam acara tersebut mengatakan, tunjangan sertifikasi itu sejak tahun 2006 hingga sekarang belum diterima.

"Mereka yang sampai sekarang belum menerima uang tunjangan tersebut nantinya dirafel, semua tidak ada masalah tinggal menunggu saja," katanya


berita selengkapnya buka http://www.depag.go.id/index.php?a=detilberita&id=4067

Tidak ada komentar: